Home » , , » Resep Membuat Kohu-Kohu Yang Enak

Resep Membuat Kohu-Kohu Yang Enak

Bahan-bahan Kohu-Kohu

  • 100 gram taoge pendek
  • 1 buah mentimun, belah, iris tipis
  • 1 ikat bayam, petik daun, rebus sebentar
  • 50 gram kacang panjang, potong-potong rebus sebentar
  • 15 lembar daun kemangi
  • 1/2 butir kelapa parut kasar
  • 3 buah cabai merah
  • 3 butir bawang merah
  • 1 sendok teh terasi
  • 3 cm kencur
  • 1/4 sendok teh garam

Cara Membuat Kohu-Kohu

  1. Taoge dicuci bersih, tiriskan
  2. Campur kelapa, bumbu halus, garam. Aduk rata. Kukus, angkat
  3. Beri taoge, mentimun, bayam, kacang panjang, daun kemangi. Aduk rata
  4. Hidangkan
Untuk 4 porsi
Diberdayakan oleh Blogger.

Arsip Blog

 

Copyright © 2013. RESEP BENER ENAK - All Rights Reserved
Proudly powered by Blogger